Soal Penilaian Harian Tema 8 Subtema 1 Kelas 4
Soal Penilaian Harian (PH) Tema 8 Daerah Tempat Tinggalku Subtema 1 Lingkungan Tempat Tinggalku. Materi tentang teks fiksi beserta unsur-unsur pembentuknya, jenis-jenis teks fiksi, Jenis pekerjaaan pennduduk berdasarkan tempat tinggal, karakteristik individu dalam keluarga, pengaruh gaya terhadap gerak benda, pengaruh gaya otot terhadap gerak benda, tempo pada lagu daerah.
Kompetensi Dasar (KD)
Bahasa Indonesia 3.5 Mencermati tokoh-tokoh yang terdapat pada teks fiksi IPS 3.2 Mengidentifikasi keberagaman sosial, ekonomi, budaya, etnis, dan agama di provinsi setempat sebagai identitas bangsa Indonesia; serta hubungannya dengan karakteristik ruang PKn 3.3 Menjelaskan manfaat keberagaman karakteristik individu dalam kehidupan sehari-hari IPA 3.3 Menghubungkan jenis gaya (otot, gravitasi, gerak, listrik, dan magnet) dan gerak serta pengaruhnya pada peristiwa di lingkungan sekitar SBdP 3.2 Mengetahui tanda tempo dan tinggi rendah nada
Esai
- Jawablah pertanyaan berikut ini!
- Apa yang dimaksud dengan tokoh antagonis dan tokoh protagonis?
- Sebutkan jenis pekerjaan di daerah pedesaan yang termasuk kegiatan produksi!
- Sebutkan keberagaman karakteristik yang ada di rumahmu!
- Mengapa mendorong meja sendiri lebih susah dibanding berdua?
- Tuliskan bait pertama dan kedua lirik lagu "Ampar-ampar Pisang"!