Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal Matematika Kelas 4 Bangun Datar (Kurikulum Merdeka)

Soal Ulangan Harian
Kurikulum Merdeka
Mata Pelajaran Matematika
Bab V Bangun Datar
Sub Bab   
Segitiga (sama kaki, sama sisi, sembarang, lancip, tumpul dan siku-siku)
Segiempat (jajargenjang, trapesium, layang-layang, belah ketupat, persegi, persegipanjang dan segiempat sembarang
Diharapkan siswa mampu menuliskan ciri-ciri segitiga dan segiempat. Selain itu, dapat menyusun dan menguraikan bangun datar.

Soal Matematika Kelas 4 Bangun Datar

Soal Matematika Kelas 4 Bangun Datar (Kurikulum Merdeka) Waktu Tersisa
Petunjuk Umum :
  1. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!
  2. Waktu yang disediakan untuk menjawab seluruh soal 60 menit
  3. Setiap soal memiliki bobot nilai yang sama
  4. Tekan cek nilai untuk melihat nilai
  5. Isi nama dan email sesuai dengan petunjuk guru lalu tekan kirim
  6. Dilarang menggunakan kalkulator, buku, atau alat bantu lainnya

Pilihan Ganda

Soal No.1
Perhatikan gambar berikut!
Benda-benda di atas berbentuk bangun datar. Benda yang termasuk segi banyak ditunjukkan oleh nomor . . .
A. 1 dan 3
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

Soal No.2
Perhatikan gambar berikut!
Bangun segi banyak beraturan ditunjukkan oleh nomor. . .
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

Soal No.3
Perhatikanlah gambar berikut ini!
Dika memiliki benda seperti gambar di atas. Benda milik Dika tersebut termasuk . . .
A. segi banyak beraturan
B. segi banyak tidak beraturan
C. bukan segi banyak beraturan
D. segi sejajar dan beraturan

Soal No.4
Perhatikanlah gambar berikut!
Salah satu ciri bangun datar di atas yaitu. . .
A. memiliki 1 sisi
B. memiliki 2 sisi
C. memiliki 2 sisi sama panjang
D. memiliki 3 sisi sama panjang

Soal No.5
Aku adalah bangun datar yang memiliki 3 sudut. Aku juga memiliki 3 sisi yang sama panjang. Aku adalah. . .
A. segitiga sama sisi
B. segitiga sama kaki
C. segitiga sembarang
D. segitiga siku-siku

Soal No.6
Perhatikanlah gambar berikut!
Bangun datar di atas dinamakan. . .
A. segitiga sama sisi
B. segitiga lancip
C. segitiga siku-siku
D. segitiga tumpul

Soal No.7
Perhatikan gambar berikut!
Segitiga di atas memiliki sudut lancip pada . . .
A. sudut K saja
B. sudut L saja
C. sudut K dan M saja
D. sudut K, L, dan M

Soal No.8
Perhatikan gambar berikut!
Segitiga PQR di atas memiliki. . .
A. 3 sudut lancip
B. 1 sudut tumpul dan 2 sudut lancip
C. 1 sudut siku-siku dan 2 sudut lancip
D. 2 sudut siku-siku dan 1 sudut lancip

Soal No.9
Perhatikan gambar berikut!
Bangun datar di atas dinamakan . . .
A. persegi panjang
B. jajargenjang
C. belah ketupat
D. layang-layang

Soal No.10
Perhatikan gambar berikut!
Bangun datar yang memiliki 4 sudut dan semua sisinya sama panjang yaitu. . .
A. gambar 1
B. gambar 2
C. gambar 3
D. gambar 4

Soal No.11
Perhatikanlah gambar berikut!
Pada bangun datar di atas, sisi AB sejajar dengan. . .
A. sisi DC
B. sisi AD
C. sisi BC
D. sisi BD

Soal No.12
Aku adalah bangun datar. Aku memiliki 4 titik sudut. Aku hanya memiliki sepasang sisi yang sejajar. Aku adalah. .
A. jajargenjang
B. layang-layang
C. trapesium
D. segitiga

Soal No.13
Perhatikanlah gambar berikut!
Perbedaan antara bangun datar 1 dan bangun datar 2 yaitu. . .
A. jumlah sisi
B. jumlah sudut
C. jumlah titik sudut
D. jumlah sisi sejajar

Soal No.14
Aku adalah bangun datar yang memiliki 4 sisi dan 4 sudut. Aku memiliki dua pasang sisi yang sama panjang tapi tidak ada yang sejajar. Aku adalah. . .
A. jajargenjang
B. layang-layang
C. trapesium
D. segitiga

Soal No.15
Bangun datar yang memiliki 2 diagonal saling membagi sama panjang yaitu. . .
A. persegi panjang
B. segitiga sama sisi
C. belah ketupat
D. trapesium

Soal No.16
Berdasarkan ciri-cirinya, belah ketupat juga dapat dinamakan. . .
A. layang-layang
B. trapesium
C. persegi panjang
D. segitiga

Soal No.17
Perhatikanlah gambar berikut!
Bangun datar di atas dinamakan. . .
A. trapesium sama kaki
B. trapesium sama sisi
C. trapesium siku-siku
D. trapesium sembarang

Soal No.18
Perhatikanlah gambar berikut!
Jika beberapa bangun datar di atas digabungkan, maka akan terbentuk bangun. . .
A. persegi
B. persegi panjang
C. jajar genjang
D. trapesium

Soal No.19
Perhatikanlah gambar berikut!
Bangun datar yang tidak terdapat pada gambar di atas yaitu. . .
A. segitiga
B. persegi panjang
C. belah ketupat
D. layang-layang

Soal No.20
Andi ditugaskan oleh Bu Guru untuk menggambar sebuah bangun datar. Sifat-sifat bangun datar tersebut harus dimiliki oleh persegi. Bangun datar yang harus digambar Andi yaitu. . .
A. trapesium
B. persegi panjang
C. segitiga
D. lingkaran



Nilai =
Keterangan:
Nilai Tertinggi (Maksimal): 100
Yuk kirim nilai kalian kepada guru! 📘 📣








Isian
Ayo, jawablah soal berikut!
  1. Sebutkan nama-nama bangun datar yang kamu ketahui!
  2. Sebutkan sifat-sifat persegi!
  3. Gambarlah trapesium siku-siku!
  4. Gambarlah jajargenjang!
  5. Apa perbedaan segitiga sama sisi dan segitiga sama kaki?


Made Ary Aditia
Made Ary Aditia Pernah menjadi pengajar di salah satu sekolah dasar Kota Denpasar ❤︎