Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal Matematika Kelas 6 Pembagian Pecahan (Kurikulum Merdeka)

Soal Ulangan Harian
Kurikulum Merdeka
Mata Pelajaran Matematika
Bab I Pecahan dan Desimal
Sub Bab    Pembagian Pecahan 
Materi Pembagian Bilangan Asli dengan Pecahan
Pembagian Pecahan dengan Bilangan Asli
Diharapkan siswa mampu memahami pembagian pecahan dengan bilangan asli dan menghitung hasil perkalian tersebut

Soal Matematika Kelas 6 Pembagian Pecahan

Soal Matematika Kelas 4 Bilangan Cacah Besar Waktu Tersisa
Petunjuk Umum :
  1. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!
  2. Waktu yang disediakan untuk menjawab seluruh soal 60 menit
  3. Setiap soal memiliki bobot nilai yang sama
  4. Tekan cek nilai untuk melihat nilai
  5. Isi nama dan email sesuai dengan petunjuk guru lalu tekan kirim
  6. Dilarang menggunakan kalkulator, buku, atau alat bantu lainnya

Pilihan Ganda

Soal No.1
Perhatikan gambar berikut!
Bu Linda ingin menuangkan air dalam botol secara merata ke dalam beberapa gelas yang ditunjukkan oleh gambar di atas. Banyak air yang ada di dalam masing-masing gelas yaitu . . .
A.
1/2
liter
B.
1/6
liter
C.
1/9
liter
D.
3/3
liter

Soal No.2
Perhatikan gambar berikut!
Jason membawa botol yang berisi air seperti gambar di atas. Apabila Jason menuangkan air tersebut secara merata ke dalam beberapa gelas, maka masing-masing gelas berisikan air sebanyak. . .
A.
2/8
liter
B.
2/10
liter
C.
2/12
liter
D.
8/3
liter

Soal No.3
Mayomi memiliki
1/2
meter pita putih. Mayomi kemudian membagi pita tersebut menjadi dua bagian yang sama panjang. Panjang masing-masing pita putih yang dimiliki Mayomi yaitu . . . . . .
A.
1/4
m
B.
1/6
m
C.
2/2
m
D.
2/4
m

Soal No.4
Perhatikan tabel berikut!
Nama Keterangan
Dina Membagi tali menjadi 5 bagian sama panjang
Rian Membagi tali menjadi 6 bagian sama panjang
Rava Membagi tali menjadi 8 bagian sama panjang
Natasya Membagi tali menjadi 9 bagian sama panjang
Setiap anak diberikan tali sepanjang
3/7
m. Masing-masing anak memotong tali tersebut menjadi bagian yang berbeda-beda. Potongan tali yang masing-masing panjangnya
1/14
m dimiliki oleh anak yang bernama....
A. Dina
B. Rian
C. Rava
D. Natasya

Soal No.5
Perhatikan gambar berikut!
Bu Dewik memiliki mangga yang ditunjukkan oleh gambar di atas. Beliau akan membagikan mangga tersebut sama rata kepada lima orang anaknya. Masing-masing anak akan mendapatkan. . . mangga
A.
1/5
kg
B.
1/8
kg
C.
1/10
kg
D.
5/2
kg

Soal No.6
Hasil dari
3/5
: 3 = . . .
A.
1/5

B.
3/10

C.
6/5

D.
9/5


Soal No.7
Hasil dari
2/7
: 3 = . . .
A.
5/7

B.
6/7

C.
2/14

D.
2/21


Soal No.8
Perhatikan gambar berikut!
Windu memiliki pizza yang ditunjukkan oleh gambar di atas. Pizza tersebut akan dibagi sama rata kepada 5 orang temannya. Setiap orang akan mendapatkan . . .
A.
2/15
bagian
B.
3/15
bagian
C.
2/20
bagian
D.
3/20
bagian

Soal No.9
Pak Raharja memiliki 6 hektar tanah. Tanah tersebut akan dibagi rata kepada beberapa anaknya. Apabila setiap anak mendapatkan
2/3
hektar tanah, maka banyaknya anak Pak Raharja yaitu . . .
A. 7 orang
B. 8 orang
C. 9 orang
D. 10 orang

Soal No.10
Bu Wina menuangkan 3 liter air ke dalam gelas
3/5
liter. Banyak gelas yang dibutuhkan oleh Bu Wina yaitu. . .
A. 3 gelas
B. 5 gelas
C. 7 gelas
D. 8 gelas

Soal No.11
Bu Titi memiliki 8 m pita. Bu Titi kemudian memotong pita tersebut menjadi beberapa bagian yang sama panjang. Jika setiap bagian panjangnya
2/5
m, maka banyak potongan pita yang dimiliki Bu Titi yaitu . . .
A. 5
B. 10
C. 15
D. 20

Soal No.12
Agus memiliki 60 kg beras. Agus akan membagikan beras tersebut sama rata kepada beberapa korban bencana banjir. Apabila setiap korban bencana mendapatkan
15/17
kg, maka banyak korban bencana yang mendapatkan bantuan beras dari Agus yaitu . . .
A. 50 orang
B. 56 orang
C. 68 orang
D. 70 orang

Soal No.13
Perhatikan gambar berikut!
Pak Toto akan membagikan beberapa bagian tanah kepada 8 orang anaknya. Tanah yang akan dibagikan tersebut ditandai warna hijau pada gambar di atas. Setiap anak akan mendapatkan tanah sebanyak . .
A.
1/15
bagian
B.
1/30
bagian
C.
2/15
bagian
D.
2/30
bagian

Soal No.14
Hasil dari
6 :
5/8
= . . .
A.
15/4

B.
30/4

C.
24/5

D.
48/5


Soal No.15
Hasil dari
8 :
2/9
= . . .
A. 36
B. 38
C.
16/9

D.
32/9






Nilai =
Keterangan:
Nilai Tertinggi (Maksimal): 100
Yuk kirim nilai kalian kepada guru! 📘 📣








Isian
Buatlah sebuah soal cerita yang menyatakan bentuk pembagian pecahan berikut ini!
  1. (8 :
    1/2
    ) = . . .
  2. (
    1/3
    : 6) = . . .
  3. (
    2/5
    : 3) = . . .
  4. (
    4/7
    : 5) = . . .
  5. (8 :
    2/9
    ) = . . .






Made Ary Aditia
Made Ary Aditia Sebaik-baiknya manusia adalah dia yang berguna bagi orang lain